BKMM
Serentak! BKMM Subang Kukuhkan Empat Pengurus Cabang Baru | TINTAHIJAU.com
SUBANG, TINTAHIJAU.COM – Suasana Aula Pemda Subang, Sabtu (6/9/2025), dipenuhi semangat kebersamaan. Badan Koordinasi Majelis Taklim Masjid Dewan Masjid Indonesia (BKMM-DMI) Kabupaten Subang melantik sekaligus empat pengurus cabang (PC) tingkat kecamatan. Empat PC yang dilantik tersebut berasal dari Kecamatan Kalijati, Dawuan, Pagaden, dan Subang. Ratusan anggota dan simpatisan dari 15 kecamatan turut hadir memberikan dukungan. […]
1 min read