20 Nov, 2025

‎Perda Rencana Induk Pariwisata Majalengka Akan Disusun Ulang untuk 2025-2030‎‎ | TINTAHIJAU.com

MAJALENGKA, TINTAHIJAU.COM – Masa berlaku Peraturan Daerah (Perda) tentang Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (Riparkab) Kabupaten Majalengka tahun 2021-2025 telah berakhir. Saat ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Majalengka bersama DPRD tengah mempersiapkan pembahasan untuk penyusunan regulasi baru periode 2025-2030.‎‎ Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Majalengka, Ida Heriani, menyampaikan bahwa pihaknya sudah mulai melakukan kajian ulang […]

1 min read

Jenis Tes Seleksi Tahap 3 RBB BUMN 2025 yang Akan Diuji Calon Peserta

Seleksi tahap 3 dalam Rekrutmen Bersama Badan Usaha Milik Negara (RBB BUMN) 2025 menjadi momen krusial bagi para pelamar yang ingin mengukuhkan langkah menuju karier di BUMN. Pada tahap ini, peserta akan diuji dengan serangkaian tes yang dirancang untuk menggali kemampuan teknis, karakter, serta kesiapan fisik dan mental secara mendalam sesuai posisi yang dilamar. Jadwal […]

4 mins read

Dikabarkan Akan Dijual ke Sumsel United, Ini Tanggapan Ketua Persikas Subang | TINTAHIJAU.com

SUBANG, TINTAHIJAU.COM – Kabar mengejutkan datang dari dunia sepak bola nasional. Klub Persikas Subang dikabarkan akan dijual dan berganti nama menjadi Sumsel United. Jika kabar ini benar, klub berjuluk Singa Subang itu akan pindah markas ke Palembang dan menjadi pesaing langsung Sriwijaya FC di Sumatera Selatan. Isu ini mencuat setelah akun Instagram Berita Liga Indonesia […]

2 mins read